Harapan H2G Bantuan ini Tersalurkan Kepada Masyarakat Tidak Mampu Terdampak Covid-19



Sukakarya Asri - Yudha Karya Bhakti, Bupati Mura H Hendra Gunawan didampingi Camat Sukakarya M.Setiawan,S.Kom,.M.Si bersama jajaran Kamis (21/05) secara langsung bagikan paket bansos sempurna kepada masyarakat, guna memastikan bantuan yang disalurkan sampai kepada masyarakat.


"Tugas Pemerintah membantu meringankan kebutuhan masyarakat, untuk itu Paket Bansos sempurna ini di khususkan bagi masyarakat yang kurang mampu dan belum pernah mendapatkan bantuan, sehingga masyarakat kurang mampu dapat terbantu", ujar Bupati.



Bupati juga meminta kepada Camat, Kades untuk memperhatikan, juga teliti dalam melakukan pendataan masyarakat, beliau berharap jangan sampai ada masyarakat yang belum pernah mendapatkan bantuan terutama dalam kondisi pandemi Covid-19 seperti saat ini,tegasnya.



Adapun bantuan sosial sempurna tahap ke-2 yang telah salurkan hari ini (Beras, Ayam,Ikan, Telur, Cabai, Semangka, minyak goreng, kecap, gula) sebanyak 800 paket.



Untuk 800 kk yang terbagi delapan desa dalam kecamatan sukakarya Desa Bangun Rejo 131 KK, Ciptodadi 189 kk, Ciptodadi 76 kk, Rantau Alih 73 kk, Sugih waras 96 kk, Sukarena 65 kk, Sukowarno 101 kk Yudha karya bhakti 69 kk.





Semoga ditengah pandemi covid-19 ini sesuai dengan harapan Bupati mura bantuan ini dapat meringankan beban masyarakat tidak mampu terdampak covid-19 yang saat ini tengah kita hadapi(skky2020*)

#SukakaryaAsri
#MUSIRAWASSEMPURNA

Tidak ada komentar:

pesona sukakarya

[wisata dan budaya][stack]

Desa Ciptodadi II

[ciptodadi II][grids]

Kegiatan Pemerintah Kec Sukakarya

[profil][grids]

DESA SUGIH WARAS

[sugihwaras][grids]

Desa Bangun Rejo

[bangun rejo][stack]

SUKAKARYA CUP

[olahraga][grids]

Desa Ciptodadi

[ciptodadi][slideshow]

Desa Rantau Alih

[rantau alih][grids]

Kabar pasar

[kabar pasar][stack]

Berita Bola

[olahraga][btop]